Kota Malang ( MAN 2 ) - MAN 2 Kota Malang merupakan salah satu Madrasah yang menjadi piloting project dalam pembangunan zona integritas menuju WBK / WBBM di Indonesia. Satu langkah telah dilalui dengan lolos pada penilaian tahap pertama. Untuk selanjutnya MAN 2 Kota Malang berjuang untuk penilaian yang dilakukan oleh Irjen Kemenag. Berbagai upaya telah dilakukan untuk mempertahankan nilai yang telah diperoleh. salah satunya adalah dengan penguatan Zona Integritas menuju WBK WBBM. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari rabu tanggal 3 Maret 2021 di aula PSBB MAN 2 Kota Malang. Peserta terdiri dari Tim Zona Integritas sejumlah 55 orang dengan tetap menjalankan protokol kesehatan. Acara yang dibuka oleh Kepala Kantor Kemenag Kota Malang ini menghadirkan pemateri dari balai diklat Kementerian Agama. Sedangkan materi yang disampaikan terdiri dari penyusunan SOP, pengembangan potensi diri dan kehumasan. Penguatan materi ini diharapkan dapat meningkatkan nilai yang selama ini diperoleh sehingga mendapatkan predikat Wilayah bebas dari korupsi (WBK)
Cari Berita
Berita Terbaru
Tags
- Informasi Umum
- Keuangan
- Kepegawaian
- Kehumasan
- Bimas Islam
- Madrasah
- PAIS
- PD Pontren
- Syariah
- Haji dan Umroh
- MIN 1 Kota Malang
- MTsN 1 Kota Malang
- MTsN 2 Kota Malang
- MAN 1 Kota Malang
- MAN 2 Kota Malang
- Berita ZI
- Inovasi Kemenag
- MIN 2 Kota Malang
- Kepenyuluhan
- PPID
- Liputan Media
- Moderasi Beragama
- Sertifikasi Halal
- Kinerja
- DIPA
- Perjanjian Kinerja
- Laporan Realisasi Anggaran
- Tadarus
- Struktur Organisasi