SMP Negeri 3 Kota Malang Berjuang Raih Role Model Sekolah Moderasi Beragama Jawa Timur Dengan Cara Ini

Kota Malang -- SMP Negeri 3 Kota Malang, yang berdiri sejak 17 Maret 1950 dengan nama awal Mulowilhelmina, kini tengah berjuang untuk mengharumkan nama Kota Malang dalam ajang Penilaian Tahap 3 Role Model Sekolah Moderasi Beragama (SMB) Jawa Timur (12/12).    Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, di antaranya Kepala Ka...

Bincang Moderasi Beragama Bareng Guru Gembul

Malang—Di tengah dinamika kehidupan beragama yang semakin kompleks, Aula Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Brawijaya dipenuhi oleh mahasiswa dan dosen yang antusias untuk mendengarkan ceramah dari sosok yang tak asing lagi: Guru Gembul. Dengan gaya khasnya yang humoris namun penuh makna, beliau membawakan tema terkait Moderasi Ber...