
Al-Madany Ceria, Ajang Belajar dan Pentas Kreasi Santri
Kota Malang (MTsN 1) – Berbagai kegiatan bermanfaat dilakukan oleh santri Ma’had Al-Madany usai kegiatan Penilaian Akhir Semester. Kegiatan tersebut terwadahi dalam ajang Al-Madany Ceria (Cerdas, Riang, dan Aktif). Kepala Ma’had Al-Madany, Akhmad Fauzi, saat ditemui pada Jumat (23/12) mengungkapkan, Al-Madany Ceria adalah kegi...