
Tumbuhkan Sportifitas dengan Pertandingan Antar Kelas
Kota Malang (MIN 2) –Tahun Ajaran 2022 / 2023 sudah memasuki periode akhir. Siswa MIN 2 Kota Malang juga baru saja menyelesaikan Penilaian Akhir Tahun (PAT). Akan tetapi pembelajaran di Madrasah tetap berlangsung. Hanya saja kali ini pembelajaran tentang sportifitas dan kerjasama yang dilaksanakan. Kegiatan tersebut adalah classmeeting yang ...