
Semarakkan Pelestarian Lingkungan Hidup dengan GPBLHS
Kota Malang – (MIN 1) Selasa (02/08/2022) MIN 1 Kota Malang melaksanakan bimbingan lanjutan untuk teknis Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah (GPBLHS). Bertempat di Aula Abdul Latif mulai pukul 08.00 s.d 12.00 diikuti oleh 25 guru sebagai koordinator Pokja. Hadir sebagai narasumber Drs. H. Samsudin, M.Si ...